Gerak Cepat, Personil Babinsa Ajak Warga Bantu Mobil Warga yang Terprosok Di Jembatan Darurat

Gerak Cepat, Personil Babinsa Ajak Warga Bantu Mobil Warga yang Terprosok Di Jembatan Darurat

TimCyber— Balangan — Salah satu tugas pokok seorang Bintara Pembina Desa (Babinsa) berkewajiban melaksanakan pembinaan wilayah teritorial sesuai petunjuk atasannya, dan megatasi kesulitan masyarakat di sekelilingnya.

Seperti yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 1001-05/Lampihong Kodim 1001/HSU-BLG Sertu Laode Arman Musu bersama-sama warga lainnya secara spontanitas membantu mobil warga yang terperosok saat melewati jembatan darurat. Berlokasi di Desa Lajar, Kecamatan Lampihong, kabupaten Balangan. Selasa (17/12/2024)

Diketahui mobil terperosok di jembatan darurat diakibatkan karena jembatan tidak kokoh untuk menahan beban mobil dan kondisi jembatan darurat yang licin.

Melalui Pjs.Danramil 1001-05/Lampihong Pelda Rimba mengatakan, personelnya itu secara spontan membantu mendorong mobil masyarakat yang kesulitan melewati jembatan darurat, kesulitan saat melintas jembatan yang rusak dan licin.

 

(pendim1001)

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *