Bersihkan Sampah di Bantaran Sungai Jaga Banjir Dan Wabah Penyakit ” Ini Pesan Babinsa Gambut 

Bersihkan Sampah di Bantaran Sungai Jaga Banjir Dan Wabah Penyakit ” Ini Pesan Babinsa Gambut 

TimCyber— MARTAPURA – Jadikan lingkungan bersih, aman, dan nyaman, merupakan wujud upaya jajaran Babinsa Koramil 1006-08/Gambut bersama warga membersihkan sampah, Semak Belukar dan ranting di sepanjang bantaran sungai Handil Alabio RT 3 /RW 02 Desa Kayu Bawang Kecamatan Gambut Kabupaten Banjar . Sabtu (7/9/2024)

Sersan Kepala Kasno kepada dalam rilisnya mengatakan, kegiatan gotong royong tersebut dilaksanakan guna membersihkan sampah yang ada di sepanjang bantaran sungai agar aliran air lebih lancar.

Apalagi beberapa hari ini sering dilanda hujan deras sehingga dapat memicu luapan air yang berpotensi banjir karena debit air yang tinggi.

“Saat ini aliran air semakin lancar karena sampah dan semak belukar serta sedimen tanah yang ada dibantaran sungai telah dibersihkan,” kata Kasno”

Kami mengimbau kepada warga yang tinggal dibantaran sungai agar memperhatikan kebersihan lingkungan diperlukan kesadaran dan perhatian warga yang tinggal di sekitar lingkungan tersebut.” Ucapannya”

( R–LCN )

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *